SELAMAT DATANG

SELAMAT DATANG DI MAKANAN NUSANTARA KURNIA TRI B11.2022.07826

Jumat, 08 Maret 2024

RENDANG

 
Rendang merupakan salah satu masakan Indonesia yang terkenal akan kelezatannya. Rendang adalah masakan daging yang berasal dari Minangkabau Sumatra Barat Indonesia. Proses memasak rendang dengan suhu rendah dalam waktu lama, menggunakan santan dan aneka rempah-rempah khas indonesia yang sedikit pedas sehingga menambah ke khas an dan kelezatannya.Dengan proses memasak yang begitu lama sehingga menghasilkan daging rendang yang empuk dan bumbu yang meresap ke daging. Rendang juga terkenal merupakan makanan yang tahan lama dapat bertahan berminggu-minggu cocok digunakaan saat musim dingin, semakin lama akan terasa makin lezat. Sehingga dimanfaat sebagai bantuan pangan bagi korban bencana alam karena tahan lama dan kandungan gizinya.

Sumber informasi:https://kemlu.go.id/kabul/id/read/masakan-indonesia-rendang/396/information-sheet


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SELAMAT DATANG

SELAMAT DATANG DI WEB MAKANAN NUSANTARA

 PENDAP Pendap, atau biasa juga disebut ikan pais, merupakan salah satu makanan khas di Provinsi Bengkulu. Pendap memiliki cita rasa pedas d...